60 Menit Belajar Python: Seri Praktis (Python 2.7 & Python 3)

· Syamsudin Manai
4.9
208 reviews
Ebook
247
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

60 Menit Belajar Python menyampaikan dengan sesederhana mungkin bagaimana memulai Python disertai contoh langkah demi langkahnya demi untuk memudahkan pemahaman. Tak lupa juga memberikan tambahan tip/cara yang semoga dapat membantu.

Untuk lebih mempermudah pembaca, juga telah diperkaya dengan contoh program singkat dan template program. Diharapkan akan membantu banyak dalam proses (mempercepat) belajar dan pada akhirnya dapat dimanfaatkan untuk keperluan yang dibutuhkan. Buku ini mendukung Python 2.7 dan Python 3.x.

Ratings and reviews

4.9
208 reviews
Moch. Irfan Malindo (Moch. Irfan)
March 6, 2021
Bukunya sangat bagus dan juga dapat mudah dipahami bagi yg baru mengenal bahasa pemrograman Python, serius buku ini sangat rekomended sekali
1 person found this review helpful
Did you find this helpful?
Kak Khair
October 19, 2022
makasih banget, semoga Allah masukkan kamu ke Surga, btw jadi paham python makasih
Did you find this helpful?
Muhammad Ilham Mutaqin
July 11, 2021
Bukunya lumayan bagus, dan mudah dipahami
Did you find this helpful?

About the author

Saat ini bekerja sebagai di perusahaan Sistem Integrasi sebagai Consultant IT di Singapura. Di sela-sela waktu senggang juga menyibukan diri menggeluti hobby di bidang mobile development, Energi alternative terbarukan, Open Source/automation dan segala sesuatu tentang engineering. Kadang kala diselingi bermain catur, tennis dan berkebun.

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.