yang sejatinya sudah lama dibudidayakan. Namun, seiring dengan
berjalannya waktu persoalan pakan semakin dirasakan oleh pelaku
budidaya ternak di Tanah Air ini. Terlebih, sejak terjadinya krisis
ekonomi secara berkepanjangan di Indonesia membuat kita tentu
sadar bahwa selama ini kita terlalu banyak berkiblat ke luar negeri, dan
mempunyai ketergantungan yang cukup besar terhadap komponen
bahan pakan impor. Belum lagi dengan adanya lingkungan dengan
penyempitan lahannya yang otomatis akan mengurangi ketersediaan
penghijauannya.