PEMBELAJARAN TEMATIK: ( KONSEP DAN APLIKASI )

·
CV. AE MEDIA GRAFIKA
4.6
5 izibuyekezo
I-Ebook
182
Amakhasi
Izilinganiso nezibuyekezo aziqinisekisiwe  Funda Kabanzi

Mayelana nale ebook

Pembelajaran tematik merupakan pembelajaran terpadu yang menggunakan tema untuk mengaitkan beberapa mata pelajaran sehingga dapat memberikan pengalaman bermakna kepada siswa.
Pembelajaran tematik bukanlah hal yang baru dalam sistem pendidikan Indonesia bahkan saat ini sudah menjadi roh pelaksanaan kurikulum yang dikembangkan, khususnya di Sekolah Dasar. Namun dalam penerapannya masih banyak menemui kendala. Masih minimnya contoh pelaksanaan pembelajaran tematik secara praktis merupakan salah satu penyebabnya.

Buku ini disusun untuk membantu praktisi pendidikan, khususnya guru dan calon guru sebagai acuan dalam melaksanakan pembelajaran tematik. Tidak hanya menyajikan teori, tapi buku ini juga disertai dengan contoh aplikasi dalam proses pembelajaran, mulai dari perencanaan, pelaksanaan, sampai dengan penilaian.
Secara sistematis buku ini menyajikan:
~ konsep dasar pembelajaran tematik;
~ landasan dan teori belajar;
~ implikasi pembelajaran tematik;
~ pembelajaran tematik terpadu;
~ desain pembelajaran tematik terpadu;
~ model pembelajaran;
~ pengembangan media pembelajaran tematik;
~ penilaian pembelajaran tematik.

Izilinganiso nezibuyekezo

4.6
5 izibuyekezo

Mayelana nomlobi

 Dr. Ani Kadarwati, M.Pd. lahir di Surabaya 3 April 1955. Lulus Pendidikan Dasar tahun 1967 dari SD St. Theresia Surabaya. Sekolah Menengah Pertama di SMPN 9 Surabaya lulus tahun 1970 dan Sekolah Menengah Atas di SMAN 2 Surabaya lulus tahun 1973. Pendidikan Tinggi ditempuh di S1 Kimia IKIP Negeri Surabaya lulus tahun 1981. S2 Manajemen Pendidikan di Universitas Negeri Surabaya lulus tahun 2002. Program Doktor di tempuh di Universitas Negeri Malang pada jurusan Manajemen Pendidikan lulus tahun 2007. Sesuai dengan latar belakang akademisnya, berbagai profesi di bidang pendidikan pernah di emban, mulai dari menjadi guru, kepala sekolah (SMAN 4 Sidoarjo, SMAN 1 Sidoarjo, SMAN 1 Krian), pengawas sekolah, dan pengawas sekolah madya. Tahun 2008 aktif mengajar sebagai dosen di Universitas PGRI Madiun. Selain aktif mengajar, juga aktif melakukan penelitian, pengabdian masyarakat, sebagai fasilitator provinsi USAID PRIORITAS dan menjadi nara sumber di berbagai pertemuan ilmiah.

Dr. Ibadullah Malawi, M.Pd. lahir di Brebes 15 Mei 1962. Menyelesaikan pendidikan S1 Filsafat Pendidikan di Universitas Negeri Sebelas Maret Surakarta tahun 1985, S2 Pendidikan Sejarah di IKIP Negeri Jakarta tahun 1990, dan S3 Ilmu Sosial dari universitas Merdeka Malang tahun 2015. Saat ini aktif mengajar sebagai dosen di Universitas PGRI Madiun. Penelitian pendidikan merupakan salah satumata kuliah yang diampu di Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Selain mengajar juga aktif dalam melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

Nikeza le ebook isilinganiso

Sitshele ukuthi ucabangani.

Ulwazi lokufunda

Amasmathifoni namathebulethi
Faka uhlelo lokusebenza lwe-Google Play Amabhuku lwe-Android ne-iPad/iPhone. Livunyelaniswa ngokuzenzakalela ne-akhawunti yakho liphinde likuvumele ukuthi ufunde uxhunywe ku-inthanethi noma ungaxhunyiwe noma ngabe ukuphi.
Amakhompyutha aphathekayo namakhompyutha
Ungalalela ama-audiobook athengwe ku-Google Play usebenzisa isiphequluli sewebhu sekhompuyutha yakho.
Ama-eReaders namanye amadivayisi
Ukuze ufunde kumadivayisi e-e-ink afana ne-Kobo eReaders, uzodinga ukudawuniloda ifayela futhi ulidlulisele kudivayisi yakho. Landela imiyalelo Yesikhungo Sosizo eningiliziwe ukuze udlulise amafayela kuma-eReader asekelwayo.