KAMUS PERTANIAN UMUM

· Penebar Swadaya Grup
3,9
19 opinii
E-book
542
Strony
Oceny i opinie nie są weryfikowane. Więcej informacji

Informacje o e-booku

Kamus Pertanian Umum ini memuat banyak istilah yang mencakup bidang pertanian, kehutanan, peternakan, perikanan, biologi, dan kimia pertanian, serta gizi. Istilah-istilah tersebut dirangkum dari berbagai sumber dan informasi yang dapat dipercaya. Dengan begitu, sangat diharapkan isi dari kamus ini tidak jauh dari artian sebenarnya.
Istilah di bidang pertanian mencakup aspek agronomi, hama dan penyakit, tanah, serta sosial ekonomi. Penyajian dalam aspek agronomi sebagian besar adalah komoditas pertanian--mencakup spesies sampai varietas--yang ada dan dapat tumbuh di Indonesia. Untuk varietas, penyajiannya diutamakan pada varietas unggul walaupun ada juga varietas lokal. Kami menyadari akhir-akhir ini ada juga varietas unggul dan varietas baru bermunculan. Namun, varietas tersebut belum termasuk dalam kamus ini. Kami hanya menyajikan varietas-varietas yang ada sampai dengan saat kamus ini disusun. Bentuk penyajian bersifat deskriptif.

salam PENEBAR SWADAYA
toko buku online murah - penebar-swadaya.net

Oceny i opinie

3,9
19 opinii

Oceń tego e-booka

Podziel się z nami swoją opinią.

Informacje o czytaniu

Smartfony i tablety
Zainstaluj aplikację Książki Google Play na AndroidaiPada/iPhone'a. Synchronizuje się ona automatycznie z kontem i pozwala na czytanie w dowolnym miejscu, w trybie online i offline.
Laptopy i komputery
Audiobooków kupionych w Google Play możesz słuchać w przeglądarce internetowej na komputerze.
Czytniki e-booków i inne urządzenia
Aby czytać na e-papierze, na czytnikach takich jak Kobo, musisz pobrać plik i przesłać go na swoje urządzenie. Aby przesłać pliki na obsługiwany czytnik, postępuj zgodnie ze szczegółowymi instrukcjami z Centrum pomocy.