
Miftahul Rizqa Khairi
Feel baca bukunya agak beda dengan apa yang dibayangkan dari awal. Namun sejauh ini bukunya enak dibaca dan ringan bahasanya. Bagian saat masalah datang, adalah momen terseru dalam membaca buku ini. Selaksa suasananya benar-benar tumbuh di sekitar pembaca. Logika yang dipadukan dengan rasa.

Sitoresmi Mutiara
a heartwarming novel! di dalamnya, pembaca akan dibawa merasakan emosi di masing-masing tokoh, sedih, gembira, bingung, semuanya. sangat layak untuk dibaca!. dari novel ini pula aku mengenang kembali semua pengorbanan dan jasa yang sudah orang tua saya lakukan 😊💖 terima kasih Bung Khairen sudah menciptakan novel nano-nano ini💖

Masdiana wati
bukunya keren dan memotivasi sekali, saya belajar banyak dari asrul dan zenna, bahwa kemiskinan dan keterbatasan bukanlah untuk diratapi begitu lama tapi berusahalah sekuat tenaga menerobos semua itu meski selangkah demi selangkah dan apa yang kita tanam itu pula yang kita tuai, pokoknya semua emosi campur aduk setelah membaca buku ini, recomended untuk dibaca.