Istri Pertama Yang Tak Pernah Disentuh

· MDP
5,0
2 recensioni
Ebook
1044
pagine
Valutazioni e recensioni non sono verificate  Scopri di più

Informazioni su questo ebook

  "Mas, ma... mau ke mana?" tanyaku ragu-ragu pada pria yang baru beberapa jam lalu menjadi suamiku. Dia sudah mandi dan berganti pakaian, wajahnya nampak segar. Aroma mint menguar dari tubuhnya.

   "Aku mau keluar. Jika kau lapar, silahkan makan duluan. Ada Bi Eti yang akan melayanimu di rumah ini. Kalau mengantuk, tidur saja, jangan menungguku!" jawab Mas Damian tanpa menoleh. Ada yang berdenyut nyeri di dalam sana, sebongkah daging yang mampu menampung luka tak terlihat.

Mas Damian berlalu, tak membiarkanku bertanya lagi. Aku bahkan tak sempat mencium punggung tangannya. Entah ada urusan apa hingga dia pergi di malam pengantin kami. 

Valutazioni e recensioni

5,0
2 recensioni

Valuta questo ebook

Dicci cosa ne pensi.

Informazioni sulla lettura

Smartphone e tablet
Installa l'app Google Play Libri per Android e iPad/iPhone. L'app verrà sincronizzata automaticamente con il tuo account e potrai leggere libri online oppure offline ovunque tu sia.
Laptop e computer
Puoi ascoltare gli audiolibri acquistati su Google Play usando il browser web del tuo computer.
eReader e altri dispositivi
Per leggere su dispositivi e-ink come Kobo e eReader, dovrai scaricare un file e trasferirlo sul dispositivo. Segui le istruzioni dettagliate del Centro assistenza per trasferire i file sugli eReader supportati.