Delisa (Naik Ranjang)

· Nea-Books
4.7
49 ulasan
e-Buku
502
Halaman
Rating dan ulasan tidak disahkan  Ketahui Lebih Lanjut

Perihal e-buku ini

Blurb

Menikah dengan Damian dan menjadi ibu sambung dari keponakannya adalah dua hal yang tidak pernah dipikirkan oleh Delisa.

Tapi disinilah Delisa berada saat ini, menjadi istri dari mantan adik iparnya demi memenuhi permintaan terakhir sang adik yang kini telah tiada.

Sikap Damian yang dingin terkadang membuat Delisa ingin menyerah, tapi ia bertahan karena ada si keci Caisy yang membutuhkannya.

Disaat jasad Alisya tertimbun oleh gundukan tanah, disaat itulah cinta Damian ikut terkubur. Ia merasa tidak akan mungki jatuh cinta lagi di dalam hidupnya. Pernikahannya dengan Delisa hanyalah komitmen. Sebab itu ia yakin, ia tidak akan mungkin jatuh cinta pada wanita itu.

Tapi seiring waktu, Damian mulai gundah. Ia tidak suka melihat Delisa di dekati oleh pria lain.

Rating dan ulasan

4.7
49 ulasan

Perihal pengarang

Penulis wattpad dengan nama akun Neayoz.

Berikan rating untuk e-Buku ini

Beritahu kami pendapat anda.

Maklumat pembacaan

Telefon pintar dan tablet
Pasang apl Google Play Books untuk Android dan iPad/iPhone. Apl ini menyegerak secara automatik dengan akaun anda dan membenarkan anda membaca di dalam atau luar talian, walau di mana jua anda berada.
Komputer riba dan komputer
Anda boleh mendengar buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan penyemak imbas web komputer anda.
eReader dan peranti lain
Untuk membaca pada peranti e-dakwat seperti Kobo eReaders, anda perlu memuat turun fail dan memindahkan fail itu ke peranti anda. Sila ikut arahan Pusat Bantuan yang terperinci untuk memindahkan fail ke e-Pembaca yang disokong.