Melihat keadaan ini ibuku juga ikut menangis. Tapi aku tetap bertahan untuk tidak menikahi Arnitha. Sebenarnya aku kasihan, bila sudah menikahinya, tapi tidak boleh melakukan hubungan badan, padahal salah satu tujuan menikah itu ialah agar halal melakukannya.
“ Ibuku berkata lain kepadaku.....engkaukan laki-laki, beda dengan perempuan. Usia 30 tahun, bahkan lebihpun masih bisa menikah dengan gadis. Tapi Arnitha kan perempuan, kalau sampai berusia 30 tahun sudah terhitung perawan tua dan.......”