Bekal Sehat untuk Anak

· DeMedia
3,8
876 reviews
E-boek
48
Pagina's
Beoordelingen en reviews worden niet geverifieerd. Meer informatie

Over dit e-boek

Usia sekolah adalah masa pertumbuhan dan perkembangan anak-anak. Pada masa ini, anak memerlukan zat gizi yang seimbang dan lengkap, baik protein, karbohidrat, vitamin, mineral, serat, dan air supaya pertumbuhan mereka maksimal. Di sekolah anak-anak cenderung suka “jajan”. Kebiasaan ini seringkali berdampak buruk terhadap kesehatan anak. Mengingat makanan jajan kurang terjaga kebersihannya sehingga anak bisa terkena diare, muntaber bahkan bisa keracunan.

Makanan jajanan juga seringkali ditambahkan bahan pewarna agar lebih menarik selera anak. Belum lagi zat kimia lain seperti pemanis, pengawet, dan penambah rasa yang akan berdampak buruk terhadap kesehatan anak, terutama jika dikonsumsi dalam jangka waktu lama.

Agar anak terhindar dari asupan makanan yang tidak sehat, orangtua bisa memberikan makanan bekal untuk ke sekolah. Buku kecil ini mengajak Anda untuk membuat bekal yang praktis, sehat, bergizi, dan lezat. Dibuat dengan mempertimbangkan pola makan menu seimbang dan disusun dalam bahasa yang sederhana dan mudah dipahami.



-DeMedia-

#MenuRamadhanMediaKitaGroup

Beoordelingen en reviews

3,8
876 reviews

Dit e-boek beoordelen

Geef ons je mening.

Informatie over lezen

Smartphones en tablets
Installeer de Google Play Boeken-app voor Android en iPad/iPhone. De app wordt automatisch gesynchroniseerd met je account en met de app kun je online of offline lezen, waar je ook bent.
Laptops en computers
Via de webbrowser van je computer kun je luisteren naar audioboeken die je hebt gekocht op Google Play.
eReaders en andere apparaten
Als je wilt lezen op e-ink-apparaten zoals e-readers van Kobo, moet je een bestand downloaden en overzetten naar je apparaat. Volg de gedetailleerde instructies in het Helpcentrum om de bestanden over te zetten op ondersteunde e-readers.