Mainkan game berbasis kuis (kahoot) yang menarik di sekolah, di rumah, dan di tempat kerja, buat kahot Anda sendiri, dan belajar sesuatu yang baru! Kahoot! Menghadirkan keajaiban belajar bagi siswa, guru, karyawan kantor, penggemar trivia, dan pelajar seumur hidup.
Berikut ini yang dapat Anda lakukan dengan aplikasi Kahoot!, sekarang tersedia dalam bahasa Inggris, bahasa Spanyol (Amerika Latin), bahasa Prancis, bahasa Jerman, bahasa Mandarin, bahasa Portugis Brasil, bahasa Jepang, bahasa Belanda, bahasa Turki, bahasa Polandia, bahasa Arab, bahasa Mandarin Sederhana, bahasa Mandarin Tradisional, bahasa Norwegia, bahasa Swedia, bahasa Denmark, bahasa Ukraina, bahasa Korea, dan bahasa Indonesia:
Siswa - Gabung dengan kahoots yang diselenggarakan live - di kelas atau secara virtual - dan gunakan aplikasi untuk mengirim jawaban - Selesaikan kahoot personal - Belajar di rumah atau di mana saja dengan flashcard dan mode belajar lainnya - Selesaikan dengan teman dalam grup belajar - Tantang teman Anda dengan kahoot yang Anda temukan atau buat - Buat kahoot Anda sendiri dan tambahkan gambar atau video - Selenggarakan kahoot live untuk keluarga dan teman secara langsung dari perangkat seluler
Keluarga dan teman - Temukan kahoot tentang topik apa pun, cocok untuk semua usia - Selenggarakan kahoot live dengan menyiarkan layar Anda ke layar besar atau berbagi layar melalui aplikasi konferensi video - Libatkan anak Anda dengan belajar di rumah - Tugaskan kahoot untuk memberi tantangan pada anggota keluarga dan teman - Buat kahoot Anda sendiri dan tambahkan jenis soal berbeda dan efek gambar
Guru - Cari di antara jutaan kahoot yang siap dimainkan tentang topik apa pun - Buat atau edit kahoot Anda sendiri dalam hitungan menit - Gabungkan berbagai jenis pertanyaan untuk meningkatkan keterlibatan - Selenggarakan kahoot live di kelas atau secara virtual untuk pembelajaran jarak jauh - Tugaskan kahoot personal untuk peninjauan konten - Nilasi hasil belajar dengan laporan
Karyawan perusahaan - Buat kahoot untuk e-learning, presentasi, acara, dan kesempatan lainnya - Tingkatkan partisipasi audiens dengan pertanyaan jajak pendapat dan word cloud - Selenggarakan Kahoot! live dalam tatap muka atau rapat virtual - Tugaskan kahoot personal, misalnya, untuk e-learning - Nilai perkembangan dan hasilnya dengan laporan
Fitur premium: Kahoot! Gratis untuk para guru dan siswa mereka, dan sudah menjadi komitmen kami untuk mempertahankan seperti itu sebagai bagian dari misi kami menjadikan belajar menyenangkan. Kami menawarkan upgrade yang membuka kunci fitur lanjutan, seperti pustaka gambar dengan jutaan gambar dan jenis pertanyaan lanjutan, seperti puzzle, jajak pendapat, pertanyaan terbuka, dan slide.. Untuk memanfaatkan fitur ini, pengguna memerlukan langganan berbayar.
Untuk membuat dan menyelenggarakan kahoot dalam konteks kerja, serta mendapatkan akses ke fitur tambahan, pengguna bisnis memerlukan langganan berbayar.
Tagihan berulang, batalkan kapan saja
Kebijakan Privasi: https://kahoot.com/privacy Syarat dan ketentuan: https://kahoot.com/terms
Diupdate pada
7 Apr 2025
Pendidikan
Keamanan Data
arrow_forward
Keamanan dimulai dengan memahami cara developer mengumpulkan dan membagikan data Anda. Praktik privasi dan keamanan data dapat bervariasi berdasarkan penggunaan, wilayah, dan usia Anda. Developer memberikan informasi ini dan dapat memperbaruinya seiring waktu.
Aplikasi ini dapat mengumpulkan jenis data berikut
Info pribadi, Foto dan video, dan 3 lainnya
Data dienkripsi saat dalam pengiriman
Anda dapat meminta agar data dihapus
Berkomitmen untuk mematuhi Kebijakan Keluarga Play
Lihat detail
Rating dan ulasan
phone_androidPonsel
laptopChromebook
tablet_androidTablet
4,6
722 rb ulasan
5
4
3
2
1
Adira Fathina
Tandai sebagai tidak pantas
15 Maret 2025
seru,game nya banya , bisa belajar
11 orang merasa ulasan ini berguna
Kahoot!
19 Maret 2025
Hey there! Happy to see that you’re enjoying the app! Thanks a lot for the review :)
Pengguna Google
Tandai sebagai tidak pantas
14 November 2019
Dengan adanya aplikasi lebih membuat saya bisa belajar dengan cepat dan nyaman bersama teman" dan pengembangan ilmu saya juga bisa lebih meningkat dan didalamnya terdapat banyak pelajaran...♥️♥️♥️♥️♥️♥️♥️♥️
209 orang merasa ulasan ini berguna
Sulichah
Tandai sebagai tidak pantas
6 April 2023
Loading lama, platform connect kalo via live youtube sering ga sinkron. Buat yang mau ngadain kuis kalo pake nih app asli ampas banget misal ke taut pake aplikasi lain ( youtube, discord, etc.) . App ini benernya sangat bagusbgt buat kompetitif tanya jawab. Cuma ya itu. Mending berdiri single app aja tanpa ngetautin aplikasi lain misal harus secara live real time.
35 orang merasa ulasan ini berguna
Yang baru
Sambutlah persiapan yang sempurna! Dengan peningkatan terbaru kami, Anda bisa mendapatkan pratinjau visual kahoot yang lengkap sebelum memulai. Lihat soal Anda secara sekilas dan bersiap layaknya profesional. Siap mencobanya?